You must have JavaScript enabled in order to use this theme. Please enable JavaScript and then reload this page in order to continue.
Loading...
Logo Desa Rasabou
Rasabou

Kec. Sape, Kab. BIMA, Provinsi Nusa Tenggara Barat

~Selamat Datang Di Website Resmi Desa Rasabou, Kecamatan Sape, Kabupaten Bima~

PEMBAGIAN BLT TAHAP 1 JANUARI FEBRUARI MARET TAHUN 2025

Administrator 27 Maret 2025 Dibaca 8 Kali
PEMBAGIAN BLT TAHAP 1 JANUARI FEBRUARI MARET TAHUN 2025

Pada Hari Kamis, 27/3/2025 Pemdes Rasabou Sape telah dilaksanakannya kegiatan Pembagian BLT dari Dana Desa (DD) Bulan Januari s/d Maret 2025 Desa Rasabou Kecamatan Sape. Kegiatan ini bertempat di Balai Desa Rasabou, dan dimulai pukul 15.30 WIB s/d Selesai.

Hadir dalam kegiatan tersebut Kepala Desa Rasabou,Perangkat Desa Rasabou, Babinsa Desa Rasabou,BPD Desa Rasabou, dan Banpol PP Desa Rasabou. Adapun data penerima Penyaluran BLT-DD sebanyak 20 Orang di 3 Dusun.

Penyaluran BLT-DD ini diberikan dalam bentuk uang tunai selama 3 bulan yakni Bulan Januari s/d Maret, dengan rincian Rp. 300.000 per bulan. Maka BLT-DD ini diterima sebanyak Rp. 900.000 kepada 20 Orang penerima. Semoga dengan adanya bantuan ini dapat memberikan manfaat yang besar bagi penerima dan membantu meningkatkan kesejahteraan di Desa Rasabou.

Selama pelaksanaan kegiatan Pembagian BLT dari Dana Desa (DD) Desa Rasabou Kecamatan Sape berlangsung aman, dan lancar.

Beri Komentar
Komentar baru terbit setelah disetujui oleh admin
CAPTCHA Image

APBDes 2025 Pelaksanaan

APBDes 2025 Pendapatan

APBDes 2025 Pembelanjaan